Ask Japanhttps://askjpn.comWebsite untuk pelajar bahasa JepangSun, 23 Jun 2024 12:18:40 +0000idhourly1Bahasa Jepang Pemula – Garis Besarhttps://askjpn.com/bahasa-jepang/pemula-garis-besar/https://askjpn.com/bahasa-jepang/pemula-garis-besar/#respondSun, 16 Jun 2024 13:03:31 +0000https://askjpn.com/?p=630Sebelum kita bahas detail materinya, mari kita bahas Target dan Daftar materi dari bab “Bahasa Jepang Pemula” agar kita siap untuk menyerap materinya.  Setelah selesai membahas bab ini, kita diharapkan untuk dapat membaca perkenalan diri singkat yang ditulis dengan bahasa Jepang. Berikut ini adalah kata kunci di setiap materi yang akan kita bahas: Mari kita bahas satu per satu! Target kita setelah selesai belajar bab Bahasa Jepang Pemula adalah agar kita bisa: “Membaca” dan “Mengucapkan” perkenalan diri yang ditulis dengan bahasa Jepang. Mari kita lihat contoh perkenalan diri singkat yang ditulis menggunakan alphabet (romaji). Kita diharapkan untuk bisa membaca versi bahasa Jepangnya seperti dibawah ini. Berikut ini adalah daftar materi ...

The post Bahasa Jepang Pemula – Garis Besar first appeared on Ask Japan.

]]>
Sebelum kita bahas detail materinya, mari kita bahas Target dan Daftar materi dari bab “Bahasa Jepang Pemula” agar kita siap untuk menyerap materinya. 

Setelah selesai membahas bab ini, kita diharapkan untuk dapat membaca perkenalan diri singkat yang ditulis dengan bahasa Jepang.

Berikut ini adalah kata kunci di setiap materi yang akan kita bahas:

  1. Hiragana, Huruf Alfabet
  2. Katakana, Huruf Miring
  3. Kanji, Simbol

Mari kita bahas satu per satu!

Target Bab

Target kita setelah selesai belajar bab Bahasa Jepang Pemula adalah agar kita bisa:

“Membaca” dan “Mengucapkan” perkenalan diri yang ditulis dengan bahasa Jepang.

Mari kita lihat contoh perkenalan diri singkat yang ditulis menggunakan alphabet (romaji).

Perkenalan Diri Singkat (Alfabet)

Mina san konnichiwa!
Hajimemashite, watashi wa Budi desu.
Indonesia shusshin desu.
15 sai desu.
Douzo yoroshiku onegai shimasu.

Kita diharapkan untuk bisa membaca versi bahasa Jepangnya seperti dibawah ini.

Perkenalan Diri Singkat (Hiragana, Katakana, Kanji)

みなさん こんにちは!
はじめまして、 私 は ブディ です。
15さい です。
どうぞ よろしく おねがいします。

Daftar Materi

Berikut ini adalah daftar materi yang akan kita bahas:

Hiragana (Huruf Alfabet)

Katakana (Huruf Miring)

Kanji (Huruf Simbol)

Di setiap materi kita akan bahas informasi di bawah untuk masing masing huruf:

  1. Penggunaan
  2. Bentuk
  3. Pengucapan & Aturan Baca

Materi Selanjutnya

Sekarang, kalian sudah paham bahwa Tujuan kalian adalah untuk bisa membaca perkenalan diri dalam bahasa Jepang.

Selanjutnya mari kita bahas detail dari setiap hurufnya. Kita mulai dari materi Hiragana!

The post Bahasa Jepang Pemula – Garis Besar first appeared on Ask Japan.

]]>
https://askjpn.com/bahasa-jepang/pemula-garis-besar/feed/0